![]() |
NTT-KUPANG - Kebersamaan dan kedekatan tercipta diantara Babinsa dengan warga masyarakat diwilayah binaannya menandakan bahwa TNI dan Rakyat tidak dapat dipisahkan dalam keadaan apapun.
Kebersamaan Babinsa dan warga juga dengan maksud untuk menyampaikan informasi terkait dengan program TNI AD seperti pembukaan pendaftaran masuk menjadi anggota TNI AD.
Selain itu, dalam Kebersamaan itu Babinsa Serda Yosua Kanaf menyampaikan dan mengingatkan warga Desa Bismarak agar mewaspadai anjing rabies.
Tambah Yosua, Dinas Pertanian dan Peternakan Kota Kupang dan Kodim 1604/Kupang bersinergi melalui peran para Babinsa diwilayah melaksanakan vaksinasi rabies terhadap hewan peliharaan khususnya anjing.
"Sebagai Babinsa, saya perlu menyampaikan kepada warga agar diketahui dan mewaspadainya", kata Serda Yosua.
Pendim 1604/Kupang.